cara membuat link internal pada postingan blog

Bos Tutorial - Cara membuat link internal pada postingan blog. Siang semuanya, ketemu lagi dengan saya nih masih di blog tutorial. 

cara membuat link internal pada postingan blog

Pada kesempatan ini saya akan berbagi lagi tutorial kepada anda nih. Judul tutorial kali ini adalah cara membuat link internal pada postingan blog. Sesuai dengan judulnya, tutorial pada kali ini akan saya jelaskan langkah demi langkah bagaimana membuat internal link pada sebuah postinagan blog. 

Eits, sabar dulu, sebelum kita lanjut ke tutorialnya, sudah pada tahu belum apa itu internal link atau link internal. Ok deh, kalau belum tahu, nih saya kasih tahu. Internal link merupakan sebuah link yang terdapat dalam sebuah web yang mengarahkan user atau mesin pencari ke dalam postingan lain yang masih ada di dalam blog tersebut. Mungkin anda banyak menemukan internal link yang ada dalam sebuah website atau blog yang dapat anda klik dan nanti akan mengarahkan suatu postingan lain didalam blog. Nah, itu lah yang namanya internal link.

Internal link menurut para pakar seo dapat meningkatkan jumlah trafik pengunjung. Karena dengan adanya link tersebut akan mempermudah pengunjung untuk menjelajahi isi blog tersebut yang masih berhubungan dengan topik yang dicari pengunjung.

Baiklah, gak usah panjang lebar lagi penjelasan tentang internal link, untuk lengkapnya cari aja tuh di google info tentang internal link. 

Ok langsung saja, berikut adalah langkah demi langkah cara membuat link internal pada sebuah postingan blog.

Pertama-tama anda harus log in ke akun blog anda.

Selanjutnya buat postingan baru atau buka postingan lama. Saya beri contoh pada postingan lama aja deh. Silahkan pilih post yang ingin anda pasang internal linknya dan kli edit.


Stelah kebuka editor postingannya silahkan pilih atau tulis kalimat yang ingin anda buat sebagai link internal postingan anda. saya beri contoh seperti gambar di bawah, internal link yang ingin saya buat yaitu tentang cara menambahkan popular post pada blog (blog tulisan tersebut) yang nanti akan saya isi dengan link postingan tentang cara menambahkan popular postingan pada blog. 

Selanjutnya silahkan klik menu link.


Setelah itu akan tampil halaman kecil seperti gambar dibawah.

Text to display adalah tampilan kalimat yang muncul pada postingan.
Link to adalah alamat link internal yang ingin anda tambahkan. Masukkan linknya di kolom link to seperti gambar dibawah.
Jika sudah jang lupa centang open this link a new tab agar setelah di klik akan tampil di tab baru.
Setelah itu klik OK



Jika sudah benar langkah-langkahnya akan muncul seperti gambar dibawah ini. Setelah semuanya dirasa sudah benar klik update atau publish.


Setelah itu anda akan dibawa kembali ke data base postingan anda dan untuk melihat hasilnya selahkan klik view pada postingan anda yang anda tambahi link internal tadi.


Kalau berhasil akan tampak seperti ini postingan anda dan kalimat tersebut dapat anda klik dan akan tampil halaman baru sesuai dengan link yanga nda siikan tadi.


Ok, deh udah selesai tutorial cara membuat internal link pada postingan blog. Gimana? mudah kan cara membuatnya. 

Selain cara diatas sebenarnya masih ada cara lain untuk membuat internal link pada postingan blog, yaitu dengan menggunakan anchor text. Untuk lebih lengkapnya silahkan baca cara membuat internal link menggunakan anchor text.

Mungkin cukup sampai disini saja dulu utorial saya, mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda dan terimakasih atas kunjungan anda. 




Subscribe to receive free email updates:

17 Responses to "cara membuat link internal pada postingan blog"

  1. Postingannya sangat membantu. sekalian mau tanya, blognya bru kok sudah ada adsensenya gimana caranya mbak...?

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya gan..

      mungkin itu keberuntungan atau memang blognya layak untuk menampilkan adsense..
      awalnya saya daftar adsense melalui akun youtube dan setelah diterima saya buat blog ini, lalu blog ini saya costum domain dan setelah umur domain ini kurang lebih satu bulan saya upgrade akun adsense menjadi non hosted account, alhamdulillah deh diterima..

      Delete
    2. Syukurlah bisa diterima adsense. Saya berhasil memiliki adsense. Dulu waktu masih harus bahasa inggris sempet beberapa dollar tp malah kena banned

      Delete
    3. alhamdulillah sekarang udah bisa diterima menggunakan blog bahasa indonesia...

      Delete
  2. Link building dengan target='_blank' juga tidak apa-apa kan gan?

    ReplyDelete
  3. Seperti apa sih pengertian intenal linl dan external link dan bagaimana cara membuat keduanya?
    Maksh
    Saya tunggu kunbal nya ya

    ReplyDelete
  4. sangat bermanfaat untuk pemula seperti saya :) saya suka semua tutorial di dalam blog ente :)

    ReplyDelete
  5. postingan yang sangat membantu..Ok siiipppp

    ReplyDelete
  6. thanks gan ilmunya http://rahmadmars.com/

    ReplyDelete
  7. bermanfaat gan,,bagi yg awam sprti sya,,
    Good👍👍👍

    ReplyDelete
  8. Info pembahasan internal link yang sangat bagus.

    ReplyDelete
  9. Sangat bermanfaat, terima kasih banyak

    ReplyDelete
  10. sangat bermanfaat gan. jgn lupa kunjungan baliknya gan https://www.resepmasakan.bid/ ane tunggu :D

    ReplyDelete